Bacaan Doa Mandi Junub Lengkap dengan Tata Cara Menyucikan Diri dari Hadas Besar

Bacaan Doa Mandi Junub Lengkap dengan Tata Cara Menyucikan Diri dari Hadas Besar

Independencechamber.org – Mandi Junub atau mandi besar menjadi syarat wajib bagi setiap orang yang sedang dalam keadaan tidak suci dan hendak beribadah kepada Allah. Mandi junub dilakukan untuk menghilangkan hadas besar. Lalu bagaimana doa mandi junub dan tata cara melakukannya yang sesuai sunnah? 

Read More

Seseorang yang terkena hadas besar baik laki-laki ataupun perempuan, wajib hukumnya untuk melakukan mandi junub. Selain itu jangan lupa juga membaca doa mandi junub atau berniat.

Sebab jika tidak dikerjakan maka akan menghalanginya ketika hendak beribadah baik wajib maupun sunnah. Seperti sholat wajib, sholat sunnah, membaca Al-Qur’an dan beribadah puasa. 

Beberapa golongan orang yang wajib mandi junub yaitu ketika seorang laki-laki yang keluar mani baik disengaja maupun tidak, perempuan yang selesai haid atau nifas dan setelah berhubungan badan. Mandi wajib tidaklah sama dengan mandi yang biasa dilakukan sehari-hari. Ada doa dan tata cara yang sesuai dengan sunnah sebelum melakukannya. 

Baca Juga:
Doa Mandi Besar atau Junub untuk Lelaki dan Perempuan

Dilansir dari NU Online berikut ini bacaan doa mandi junub dan tata cara melakukannya. 

Doa Mandi Junub 

Sebelum mandi, hendaknya membaca doa/niat di dalam hati dan juga lisan. Berikut ini niat atau bacaan latin doa mandi junub: 

1. Niat Mandi Junub Selesai Berhubungan 

“Nawaitu ghusla liraf’il hadatsil akbari fardlo’n lillahi ta’ala.” 

Baca Juga:
Bacaan Niat Mandi Junub Lengkap dengan Tata Cara Melakukannya untuk Menghilangkan Hadas Besar

Artinya: 



#Bacaan #Doa #Mandi #Junub #Lengkap #dengan #Tata #Cara #Menyucikan #Diri #dari #Hadas #Besar

Sumber : www.suara.com

Related posts